Rabu, 03 Juni 2015

Tujuan Pemeriksaan Thorax

Tujuan Pemeriksaan Thorax :
1.   Untuk melihat adanya kelainan jantung, Misalnya : Kelainan letak jantung, Pembesaran atrium dan ventrikel, Pelebaran dan penyebaran aorta.
2.   Menilai kelainan paru, Misalnya : Edema paru, Emfisema Paru, TB paru.
3.   Menilai adanya perubahan struktur ekstrakardio.
4.   Adanya gangguan pada dinding thorax, Misalnya : Fraktur costae, Fraktur sternum.
5.   Adanya gangguan pada rongga pleura, Misalnya : Pneumo thorax, Hematothorax.
6.   Adanya gangguan diafragma, Misalnya : Paratisis saraf prenikus.

0 komentar:

Posting Komentar